TUTORIAL ISPConfig : Membuat akun FTP dan Mentransfer File ke Server



PENGERTIAN

ISPConfig adalah open source hosting control panel untuk Linux , berlisensi lisensi BSD dan dikembangkan oleh perusahaan ISPConfig UG. Proyek ISPConfig dimulai pada musim gugur tahun 2005 oleh GmbH perusahaan Jerman projektfarm.


File Transfer Protocol adalah sebuah protokol Internet yang berjalan di dalam lapisan aplikasi yang merupakan standar untuk pengiriman berkas (file) komputer antar mesin-mesin dalam sebuah Antarjaringan.


LATAR BELAKANG

Ispconfig dapat menyediakan layanan hosting secara gratis.

MAKSUD DAN TUJUAN

Untuk mentranfer file dari client ke server menggunakan FTP.

ALAT DAN BAHAN

Server
PC/Laptop
Koneksi internet

WAKTU PELAKSANAAN

30 Menit

LANGKAH LANGKAH



Masuk ke form Site pilih opsi FTP-Account untuk membuat akun FTP



Pada Menu FTP-User tambahkan akun pilih Add new FTP User



Masukan nama website client name/nama klien dan pasword client > Save



Untuk mentransfer file gunakan FileZilla dengan cara pilih icon pojok kiri > New sites



Masukan nama situs user yang dibuat dan passwordnya > Connect



Pilih OK untuk melanjutkan proses.



Pilih folder ke server yang ingin dimasukan file dari client.



Buat file yang ingin ditransfer contoh untuk mengganti index situs



Cari file yang ingin di transfer Klik kanan > Upload



Karena nama nya sama dengan file index dari server maka pilih Overwrite untuk mengganti file yang lama menjadi file yang di transfer.



Untuk mengeceknya buka website maka index sudah terganti.






Tanggal :
10 Maret
Referensi :
https://en.wikipedia.org/wiki/ISPConfig
www.ispconfig.org
https://id.wikipedia.org/wiki/Protokol_Transfer_Berkas

Comments